Keputusan Pengurus IKAPI DKI Jakarta
Nomor : 205/IKAPI-DKI/05/XII/2022
Pembentukan Panitia ISLAMIC BOOK FAIR 2023
Pengurus IKAPI DKI Jakarta
Menimbang :
1. Bahwa penyelenggaraan Islamic Book Fair sebagai upaya mempromosikan buku dan minat baca di masyarakat adalah merupakan program kerja yang diselenggarakan setiap tahun oleh IKAPI DKI Jakarta.
2. Sebagai program kerja utama maka Islamic Book Fair perlu diselenggarakan secara efektif dan efisien agar kegiatan tersebut bermanfaat bagi anggota dan berkontribusi positif bagi kemajuan IKAPI DKI Jakarta, juga bagi perkembangan dunia perbukuan di Indonesia.
Mengingat :
1. Anggaran Dasar IKAPI
2. Anggaran Rumah Tangga IKAPI
3. Keputusan Musyawarah Daerah (MUSDA) IKAPI DKI Jakarta pada tanggal 31 Maret 2021.
4. Keputusan Rapat Pleno dan Rapat Kerja Pengurus IKAPI DKI Jakarta pada 23 November 2022 dan 9 Desember 2022
Memutuskan
- Menetapkan Susunan Panitia Islamic Book Fair 2023 :
Penasehat :
Prof. Dr. KH. Didin Hafidhuddin, MSc
KH Tubagus Dadang Dahlani (Pesantren Turus)
Prof. Dr. KH. Nasaruddin Umar, M.A.
Dr. H. Adian Husaini, M.Si
Pembina :
Tohir Bawazir
Luqman Hakim Arifin
Pengarah &
PenanggungJawab :
Hikmat Kurnia (Ketua IKAPI DKI Jakarta)
Ketua Panitia : Abdul Hakim
Wakil Ketua Panitia : M. Anis Baswedan
Sekretaris : Husni Kamil.
Bendahara, Bidang Sponsor : Endah M.
& Tiketing
Bidang Kepersertaan, Perlengkapan, Sarana Ibadah, dan Keamanan :
Koordinator : Khaerudin
- Bidang Kepesertaan : Kamal Yahya
- Bidang Perlengkapan : Arifman Rusdi
- Bidang Sarana Ibadah : H.R. Harry
- Bidang Keamanaan : Alfian Bakri, Syaiful Ramdhani
Bidang Pra Event Pesantren & Sekolah dan Lomba-lomba :
Koordinator : Alfian Kutra
- Bidang Pra Event Pesantren : Oman Komarudin
- Bidang Pra Event Sekolah : Hardi Julianto
dan Lembaga Lainnya
- Bidang Lomba-lomba : Umi Choiriyah Bachri
Bidang Acara, Islamic Book Award, Merchandise dan Humas :
Koordinator : Tatang T. Sundesyah
- Bidang Acara : Yuni Nur Ihsan
- Bidang Islamic Book Award : Vanda Yunita
- Bidang Merchandise : Tuti Rosyidah
dan Humas
Bidang Publikasi Medsos, Media Massa dan Promosi Outdoor :
Koordinator : Subhan Akbar
- Bidang Publikasi Medsos : Wawan Kurniawan, Usamah Bawazier
- Bidang Media Massa : Syahruddin El Fikri
- Bidang Promosi Outdoor : Indar Bardo, Zakhrudin
- Meminta Panitia Islamic Book Fair 2023 dengan sebaik-baiknya dan senantiasa berkoordinasi serta bertanggungjawab kepada Pengurus IKAPI DKI Jakarta.
- Meminta Panitia agar selambat – lambatnya 3 (tiga) pekan setelah pelaksanaan pameran, memberikan pertanggungjawaban kerja dan keuangan kepada Pengurus IKAPI DKI Jakarta.
Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan, dengan ketentuan segala sesuatunya akan ditinjau dan diperbaiki seperlunya di kemudian hari jika ternyata terdapat kekeliruan dalam penetapan ini.